Minggu, 27 Oktober 2013

kesejukan dalam H.U.J.A.N



Hujan hari ini menyejukkan...
Tetes lembut air membawa ketenangan.
Seolah menghilangkan semua beban.
Segala masalah yang tak kunjung hilang.

Hujan terasa menakjubkan.
Bau tanah yang ia timbukan.
Dapat menghidupkan semua perasaan.
Perasaan rindu akan seseorang.

***
Hujan di sore ini menjadi saksi.
Someone was tell me:
"Kerinduan ibaratnya air yang mengalir di sebuah danau.Saat butiran-butiran air tersebut menuju dan menemui butiran air lainnya,seketika mereka akan membawa kesejukan bagi semua"
 Artinya,memang kita terpisah dengan jarak. Berpisah beberapa kota jauhnya.Dan jelas kerinduan pasti ada.Hanya biarkan kerinduan itu mengalir.Berkumpul menjadi kerinduan yang semakin besar dan besar. Dimana disaat waktu kan membertemukan,akan ada kesejukan,kelegaan antar satu sama lain saat bertemu :D

-Thank's to Miko buat votenya-

Untuk kamu yang ada disana..
Untuk kamu yang entah sedang melakukan apa..
Do you remember yesterday??
If you remeber :)

Good night there :D